Cara Entrepreneur Dunia Memulai Usaha Sendiri Tanpa Bantuan Siapapun

Cara Entrepreneur Dunia Memulai Usaha Sendiri Tanpa Bantuan Siapapun

Sebuah perusahaan besar pasti identik dengan banyaknya karyawan dan kolega kerja yang membantu Anda memulai usaha.

Tapi jika Anda adalah seorang pebisnis atau entrepreneur startup yang belum memiliki jaringan atau karyawan yang Anda butuhkan untuk membantu, Anda harus putar  otak untuk memulai usaha Anda sendiri!

Meski sebuah perusahaan sukses idealnya memiliki beberapa pendiri sekaligus pemilik modal, bukanlah hal mustahil bila Anda memulai sendiri usaha Anda dari nol!

Adam Callinan, seorang entrepreneur dan Investor dari Amerika Serikat membagi tips untuk memulai usaha tanpa bantuan siapapun.

Berikut tips dari Callinan, (more…)

Incoming search terms:

analisis swot gojek,cara mudah membuat usaha sendiri,analisa keuntungan perusahaan gojek,analisa persaingan bisnis gojek,usaha sendiri

Read More

memaksimalkan potensi karyawan

Memaksimalkan Potensi Karyawan Setelah Merekrut Karyawan

Merekrut Karyawan Tidak Semudah Yang Anda Bayangkan

Saat usaha Anda mulai menggurita, tentu akan membuat Anda mulai memikirkan untuk merekrut karyawan. Kemudian memaksimalkan potensi karyawan Anda tersebut untuk kepentingan perusahaan yang Anda pimpin.

Dan Anda harus menyadari, bahwa dalam merekrut tenaga kerja tidak lepas dari hal-hal berikut:

  • Apakah calon karyawan Anda memiliki skill dan pengalaman yang bisnis Anda butuhkan?
  • Apakah kondisi keuangan Anda cukup stabil untuk mulai merekrut karyawan dalam jumlah besar?

Kedua masalah tersebut bisa dengan mudah Anda selesaikan, cukup adakan wawancara dan periksa dengan baik CV yang calon karyawan Anda punya.

Tapi, tahukah Anda, bahwa dengan berjalannya waktu, penurunan produktivitas dan kinerja seorang karyawan adalah sebuah gunung es dalam dunia wirausaha?

memaksimalkan potensi karyawan
Maksimalkan potensi personal karyawan Anda dengan menanamkan jiwa entrepreneur pada mereka

Begini, jika Anda baca kembali artikel Kami, Alasan Menjadi Entrepreneur, Anda akan mendapat beberapa kecenderungan seorang karyawan menurun kinerjanya: (more…)

Incoming search terms:

Bagaimana jika memposisikan karyawan tidak pada potensinya?,inovasi di perusahaan bagian incoming

Read More